Selasa, 20 April 2010

Membuat Contact Form Terhindar dari Spamming

Membuat contact form bisa membuat blog anda menjadi lebih profesional di mata para pengunjung blog anda. Sekaligus membuat mudah para pengunjung blog anda untuk bisa berinteraksi dengan anda.Cara ini juga mempunyai keunggulan.

Seperti alamat e-mail anda bisa disamarkan. Sehingga orang-orang  tidak bisa serta merta melakukan spamming ke alamat e-mail anda. Amit amit deh yang namanya Spam.

Langsung saja kita mempraktekkannya. Siap ?

  •  Isi Form pendaftarannya.
  •  Bila sudah selesai, buka email anda untuk aktifasi.
  •  Terus login deh. Lihat bagian HTML embed widget. Copy Paste di blog postingan anda.
  •  Hasilnya jadi kayak gini.

Your Name :
Your Email :
Subject :
Message :
Image (case-sensitive):
  •  Kalau mau mengganti Link send seperti dibawah ini.

Bisa gunakan di Button Code.

  • Carannya, cari link seperti ini.
<tr>
<td colspan="2" align="center"><input name="send" type="submit" id="send" value="Send" style="font-size: 18px; width: 100px; letter-spacing: 5px;" />

  • Ganti dengan Button Code anda.
Mudah kan. Dengan cara ini alamat email kamu bisa disembunyikan.

Suka ? Bagikan Ke Teman-Teman
Sebelum meninggalkan blog ini, jangan lupa untuk mengomentari artikel ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar